Posts

Showing posts from October, 2020

5 Bahasa Pemrograman Terpopuler 2020 Menurut GitHUB

Image
5 Bahasa Pemrograman Terpopuler 2020 Menurut GitHUB Programming kini telah menjadi salah satu soft skill yang wajib dikuasai agar tetap 'relevan' dengan perkembangan teknologi. Terlebih jika Anda sedang atau tertarik untuk bekerja di sektor tersebut. Bagaimana tidak, nyaris seluruh kehidupan, mulai dari pabrik dan kendaraan sampai dengan peralatan rumah menggunakan teknologi berbasis komputer yang memudahkan kegiatan manusia sehari-harinya. Ada berapa banyak bahasa pemrograman yang Anda ketahui? Berikut rangkum bahasa pemrograman yang sedang populer di tahun 2020 menurut Github yang bisa menjadi pilihan untuk dipelajari. 1. JavaScript JavaScript menjadi bahasa pemrograman yang paling banyak digunakan oleh para developer di seluruh dunia. Selama beberapa tahun, JavaScript selalu menempati posisi pertama sebagai bahasa yang paling banyak dipilih para developer. Pada tahun 2019, Statista melaporkan setidaknya 67,8% developer diseluruh dunia menggunakan JavaScript. Bahasa ini cocok

Belajar Percabangan Bahasa Python

Image
  Belajar Percabangan Bahasa Python Halo guys ketemu lagi sama saya, kalau kemarin kita bahas routing pada Laravel sekarang kita akan bahas Percabangan pada Python, ok langsung aja ke pemabahasan nya.... Pengertian Kondisi If Else If Bahasa Python Pada dasarnya, kondisi If Else If adalah sebuah struktur logika program yang di dapat dengan cara menyambung beberapa kondisi If Else menjadi sebuah kesatuan. Jika kondisi pertama tidak terpenuhi atau bernilai False, maka kode program akan lanjut ke kondisi If di bawahnya. Jika ternyata tidak juga terpenuhi, akan lanjut lagi ke kondisi If di bawahnya, dst hingga blok Else terakhir atau terdapat kondisi If yang bernilai True. Berikut format dasar penulisan kondisi If Else If dalam bahasa Python: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 if condition_1:    # Kode program yang dijalankan jika condition_1 bernilai True    # Kode program yang dijalankan jika condition_1 bernilai True elif condition_2:    # Kode program yang dijalankan jika condition_2 bernilai